Kamis, 20 Januari 2011

Tujuan Prakerin

Prakerin dilaksanakan dengan tujuan :
1. Agar siswa memiliki kemampuan secara profesional untuk menyelesaikan masalah secara pragmatis sesuai dengan bidang keahlian yang ada dalam DU/DI, dengan bekal ilmu yang diperoleh selama masa sekolah.
2. Mengimplementasikan materi yang selama ini dipelajari di sekolah.
3. Membentuk pola pikir yang konstruktif bagi siswa.
4. Melatih siswa untuk berkomunikasi/berinteraksi secara profesional di dunia kerja yang sebenarnya.
5. Membentuk etos kerja yang baik bagi siswa.
6. Menjalin kerjasama yang baik antara sekolah dengan Dunia Usaha / Dunia Industri (DUDI).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar